ADAPTASI KEBIASAAN BARU JAWA BARAT

Dilihat: 190 kali
Selasa, 02 Juni 2020

Warginet, akhir-akhir ini sering dengar kata New Normal? Nah, Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat punya istilah sendiri untuk menyebut “New Normal” ini lho! Yup, di Jawa Barat disebut dengan Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB).
.
Wilayah mana saja yang diperbolehkan menjalankan AKB saat ini? Apa itu AKB? Dan apa yang boleh dan tidak boleh kita lakukan saat masuk dalam Adaptasi Kebiasaan Baru ini?
.
Nah, informasi berikut ini semoga dapat membantu kamu untuk lebih memahami apa itu Adaptasi Kebiasan Baru (AKB) ya! Ingat ya wargi, meskipun sudah mulai ada pelonggaran, namun kita tetap harus mematuhi protokol Kesehatan. Jangan terlalu menyambut ini dengan euforia berlebih. Kesehatan kamu dan orang sekitarmu itu yang paling utama.
.
Selamat menepuh hidup baru warginet yang daerahnya telah menerapkan AKB Buat yang belum, yuk selalu disiplin dalam menjalani PSBB agar semua ini cepat berakhir hingga nantinya Jabar bisa menempuh hidup baru bersama yang lebih baik
.
#Jabarsaberhoaks #Jabarhantamhoaks #JSH #AdaptasiKebiasaanBaru #AKB #AKBJabar #Jabartanggapcovid19

Literasi